Visi Misi Desa

Visi

MEWUJUDKAN DESA MAJU, MANDIRI DAN KREATIF

 

MISI

  1. MENINGKATKAN MUTU PELAYANAN ADMINISTRASI DESA YANG BERKUALITAS
  2. MENINGKATKAN SARANA PRASARANA PENUNJANG PELAYANAN KESEHATAN DAN PENDIDIKAN
  3. MENUMBUHKAN KEGIATAN BIDANG SENI BUDAYA, OLAHRAGA, DAN KEAGAMAAN
  4. PEMBANGUNAN INFRASTRUKTUR YANG BERKELANJUTAN
  5. MANDIRI SECARA EKONOMI YANG BERORIENTASI PADA EKONOMI KREATIF DAN PARIWISATA